Dewasa ini, di lembaga pendidikan tenaga keguruan diselenggarakan mata kuliah Pengembangan Bahan Ajar Cetak yang isinya adalah teori dan praktek penulisan buku teks pelajaran dan bahan ajar cetak lainnya. Diharapkan dengan adanya mata kuliah ini, calon guru memiliki kemampuan menulis bahan ajar cetak untuk keperluan pembelajaran. Calon-calon guru ini juga diharapkan menjadi calon-calon penulis buku teks pelajaran yang mampu meningkatkan mutu buku teks pelajaran di kemudian hari.
Rp 41.000 | |
Beli Sekarang | |
Tersedia | |
Berat (gram) | 700 |
INFO BUKU
Judul: Penulisan Buku Teks Pelajaran
Penulis: Prof. Dr. B.P. Sitepu, M.A.
Penerbit: Rosda
Edisi: Cetakan 3, 2015
Halaman: 196
Ukuran: 16 x 24 x 1 cm
Sampul: Soft Cover
Bahasa: Indonesia
Kondisi: Buku Baru
Lokasi: 370/Sit/p